Cara Daftar/Membuat Akun Edmodo Untuk Siswa
Saturday, March 19, 2016
Edit
Edmodo adalah situs pembelajaran online terhadap guru terhadap siswa ataupun orangtua tang tertutup. Edmodo sangat membantu para pengajar pendidik untuk mengajar siswanya secara online. Karena pembelajaran ini sangat efektif untuk memberikan tugas ataupun PR terhadap siswa secara online. Maka itulah edmodo sangat berguna bagi pembelajaran.
Cara untuk membuatnya sangatlah mudah. Karena saat mendaftar, Anda akan dituntut dalam mendaftar edmodo. Langsung saja cara untuk membuat akun edmodo sebagai berikut :
- Masuk ke situs resmi edmodo, yaitu www.edmodo.comDan gambar dibawah ini merupakan tampilan homepage nya edmodo, dikarenakan kita akan membuat akun untuk murid, maka silahkan klik 'I'm a Student'.
2. Setelah mengklik 'I'm a student' selanjutnya kita akan dialihkan kehalaman pengisian formulir pendaftaran. dan dibawah ini merupakan gambar untuk mengisi nama lengkap anda, group code, usernama dan lain-lain.
3. Isilah data diri anda dengan lengkap, untuk mengisi group code anda bisa menanyakan langsung kepada guru anda. karena group code ini berfungsi untuk mencegah orang lain masuk kedalam group, dan edmodo menyiapkan kode khusus untuk guru dan murid.
4. Setelah semua data seudah terisi, selanjutnya klik Sign Up For Free. Dan sekarang akun edmodo anda sudah bisa digunakan.
Mungkin Cukup Sekian Dari saya, Semoga Bermanfaat ^_^
NOTE : "Jika Kalian Ingin Mengcopypaste Harap Masukan Link Sumbernya!!!"