-->

Cara Mudah Membuat Widget Komentar Facebook Di Blog

Pada sebuah artikel blog yang teman-teman miliki pasti ingin banyak sekali kunjungan yang berarah pada banyaknya komentar pada artikel yang di buat. Hal ini menunjukan bahwa artikel tersebut banyak di kunjungi oleh para pencari informasi atau berita, untuk para  pencari berita itu sendiri kebanyak tidak memiliki akun google atau akun blog seperti yang teman-teman miliki.
Cara Mudah Membuat Widget Komentar Facebook Di Blog
Dengan adanya widget pada sebuah blog dapat berkomentar hanya dengan akun facebook akan sangat banyak diminati para netizen yang berkunjung pada blog sobat dan tentunya dengan komentar yang mudah di dapat hanya dengan bermodalkan sebuah akun facebook. Hal ini perlu diperhatikan jika memang blog kamu memiliki berita yang sangat perlu untuk para netizen yang haus akan kritikan serta komentar demi membangun blog yang kamu buat.

Bagaimana Cara Membuat Widget Komentar Dengan Facebook ?
Untuk teman-teman semua yang ingin blognya dapat di pasang komentar oleh akun sosial media sperti facebook, maka langkah-langkah untuk mebuat widget tersebut adalh sebagai berikut :

Baca Juga

1- Silahkan kamu copy semua kode yang ada pada kolom dibawah ini, jangan sampai ada yang tertinggal

Catatan : Pada ID FACEBOOK KAMU silahkan isi denga ID facebook kamu.
Cara melihat ID facebook kamu sangatlah mudah, silahkan pergi ke profil kamu dan lihat address bar. jika terdapat url seperti ini http://www.facebook.com/profile.php?id=17171710101010 maka yang disebut dengan ID facebook adalah 17171710101010

2. Paste kode tadi di template blog kamu tepat dibawah atau setelah kode ini <div class='comments' id='comments'> caranya kamu tinggal tekan tombol CTRL+F secara bersamaan pada edit template HTML dan tulis kata <div class='comments' id='comments'>
3.  Jika kamu sudah memasang kode tadi pada template kamu , selanjutnya kamu tinggal simpan.
4. Selesai dan lihatlah hasilnya dengan cara lihat artikel kamu dan scrol ke bawah tepat setelah artikel. 
Jika terlihat simbol komentar untuk facebook, berarti kamu sudah berhasil memasang widget komentar facebook untuk blog kamu. Akan tetapi jika tidak tampil pada bagian komentar setelah artikel kamu maka itu berarti kamu terdapat kesalahan menempatkan kode di atas tadi.

Demikianlah artikel mengenai Cara Mudah Membuat Widget Komentar Faceebook Di Blog, semoga dengan artikel ini daoat membantu teman-teman semua yang sedang mencari artikel terkait dan membuat komentar dengan facebook sesaui yang diaharapkan.

Related Posts

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel